Selasa, 07 April 2015

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN,- Sharing printer itu penting. Pada dasarnya kita bisa menghemat dan memaksimalkan penggunaan printer. Jika masing-masing komputer harus punya komputer, namanya pemborosan dana.

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Beruntung jaringan LAN bisa melakukan ini. Sharing printer. Sebuah komputer dijadikan sebagai masternya, yang lain sebagai guest dan semua orang bisa menggunakan printer yang sama.

Cara sharing printer dalam jaringan LAN sangat mudah. Simak saja langkah-langkah yang harus dilakukan dibawah ini.

1. Pastikan printer sudah diizinkan untuk sharing
Caranya : klik menu start > pilih device and printer > pilih printer yang mau dishare > klik kanan > pilih printer's properties > pilih sharing > centang pada kata "share".

Untuk step pertama sudah berhasil. Cara diatas kita lakukan pada komputer master atau komputer yang punya printer. Kita lanjut ke step berikutnya.

2. Setting pada komputer yang tidak memiliki printer
Untuk langkah ini sudah saya buatkan gambarnya.

Klik start > pilih Device and Printers
Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Pilih Add Printer

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Muncul Pop Up, pilih Add A Network, wireless or bluethoot

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Nanti muncul yang beginian, di stop aja, pilih "The printer that I wanr isn't listed"

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Lalu pilih "Select a shared printer by name. Masukkan ip komputer (cara cek ip komputer) yang ada printernya. Nanti akan otomatis muncul nama printer-printer yang pernah digunakan oleh komputer master. Kita tinggal pilih saja.

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Setelah dipilih, klik "Next" saja. Maka sharing printer sudah berhasil

Cara Sharing Printer Pada Jaringan LAN Dengan Mudah
Dokumen pribadi

Cara sharing printer melalui jaringan LAN sangat mudah. Asal langkah-langkah yang kita lakukan sudah benar maka akan berhasil. Selamat mencoba ya.

Kamis, 02 April 2015

Memilih, Merawat Dan Menggunakan Handuk Yang Baik

Memilih, Merawat Dan Menggunakan Handuk Yang Baik,- Banyak orang yang kurang memperhatikan handuk, padahal handuk sangat penting dimulai dari memilih, merawat dan menggunakannya. Pernah membayangkan karena handul saja kita sakit,- ya minimal sakit kulit.

Jika tidak ingin hal tersebut terjadi, Anda bisa mencoba tips sederhana dari saya.

Memilih
Tidak ada syarat khusu dalam memilih handuk. Tebal, lembut, dan menyerap air sudah cukup untuk sebuah handuk yang baik.

Merawat
Cucuilah handuk minimal 3 hari sekali. Bayangkan, setiap kali sehabis mandi sisa kulit mati kita menempel dihanduk. Belum lagi kelembabannya bisa menjadi tempat baik bagi bakteri untuk berkembang biak. Saya memiliki 3 handuk, saya rutin ganti handuk setiap 3 hari sekali

Menggunakan
Hindari pemakaian bersama handuk, walaupun itu antaranggota keluarga. Penyakit kulit cepat sekali menular. Untuk itu, pastikan setiap orang memiliki handuk sendiri.

Inilah tips sederhana saya dalam memilih, merawat dan menggunakan handuk yang baik, semoga bermanfaat.

2 Cara Mengetahui IP Komputer

Cara Mengetahui IP Komputer,- Ada 2 yang bisa dijadikan untuk mengenali sebuah komputer. Mengenali? Hehehe, tidak. Maksud saya nama sebuah komputer. Bisa diketahui melalui nama komputer dan IP dalam jaringan LAN.

Nama komputer dan IP menjadi identitas penting, terlebih lagi dalam sebuah jaringan. Kita bisa sharing file, komputer, hingga menghack komputer tujuan. Mengetahui IP itu penting, untuk itu saya akan memberitahu cara untuk mengetahui IP komputer.

Ada 2 cara untuk mengetahui IP komputer.

Rabu, 01 April 2015

Mengatasi Microsoft Excel Yang Tidak Bisa Ngeprint

Mengatasi Microsoft Excel Yang Tidak Bisa Ngeprint,- Saya pernah mengalami microsoft excel yang tidak bisa men-deteksi printer, sementara di microsoft Word-nya bisa ngeprint. Agak aneh juga memang.

Cara mengatasi microsoft excel yang tidak bisa ngeptint sangat sederhana, terlepas dari berhasil atau tidak nantinya, cara ini telah saya coba dan berhasil.

Mengatasi Microsoft Excel Yang Tidak Bisa Ngeprint
Dokumen Pribadi

Biaya Perawatan Di Natasha Skin Care

Biaya Perawatan Di Natasha Skin Care,- Ada 2 tempat yang saya tahu untuk dijadikan tempat perawatan kulit untuk pria maupun wanita yaitu Natasha dan Erha. Sejauh ini saya sudah mencoba Natasha. Perawatan yang saya maksud konsultasi dan cream wajah. Untuk perawatan dalam bentuk facial, treatmen atau semacamnya belum saya coba.

Berapa Biaya Perawatan di Natasha Skin Care?
Saat kita konsultasi, kita bisa memilih untuk cream atau perawatan? Biasa saja kita melakukan keduanya, tapi pada saat itu saya memilih cream terlebih dahulu. Dokter pun bilang 2 minggu lagi silahkan kembali untuk dicek hasil penggunaan cream dan mungkin akan dilanjutkan dengan perawatan.
Biaya Perawatan Di Natasha Skin Care
Dokumen Pribadi

Selasa, 31 Maret 2015

Latihan Pergelangan Tangan Untuk Pemain Badminton

Latihan Pergelangan Tangan Untuk Pemain Badminton,- Untuk berlatih badminton tidak selamanya di lapangan. Ada latihan yang bisa kita lakukan sembari menonton, membaca buku, ataupun browsing. Latihan apa itu? Latihan pergelangan tangan.

Dalam permainan badminton, pergelangan tangan memainkan peran penting dalam pengolahan bola. Smash, service, backhand, loop, dan jenis pukulan lainnya membutuhkan keluwesan pergelangan tangan. Untuk itu, latihan pergelangan tangan itu penting.

Latihan Pergelangan Tangan Untuk Pemain Badminton
Dokumen Pribadi

Senin, 30 Maret 2015

Cara Memilih Raket Badminton Untuk Pemula

Cara Memilih Raket Badminton Untuk Pemula,- Saya mulai bermain badminton 6 bulan yang lalu dengan keahlian 0. Sangat beruntung, kantor memberikan fasilitas untuk kegiatan olahraga, termaksud badminton. Beruntungnya lagi, beberapa atasan kami memang peduli dengan badminton sehingga merekrut pegawai-pegawai muda untuk bermain badminton.

Kami mulai dengan latihan basic yang dilatih oleh seorang couch. Cara memegang raket yang benar, memukul yang benar, service yang benar, footwork dan smash. Enam bulan berlalu, kini saya mulai bisa bermain badminton.
Cara Memilih Raket Badminton Untuk Pemula
Dokumen Pribadi